Bagi anda yang ingin jalan-jalan di daerah Danau Rawa Pening Ambarawa pastinya membutuhkan kendaraan prima untuk menunjang perjalanan anda tersebut. Bila anda bersama keluarga saat jalan-jalan, menggunakan mobil adalah pilihan tepat. Kini anda tak perlu bingung mencari tempat rental mobil Ambarawa ayng murah dan bisa diandalkan.
Ada banyak penyedia rental mobil di Ambarawa yang siap anda gunakan dan memiliki unit mobil yang variatif. Anda bisa menyewa mobil yang sesuai dengan jumlah keluarga anda mau mobil ukuran besar atau mobil ukuran kecil.
Tanpa basa basi lagi, berikut ini beberapa daftar rental mobil Ambarawa yang bisa anda gunakan untuk menemani perjalanan anda selama berwisata di daerah danau rawa pening.
1. Sewa Mobil Aambarawa JGA TRANS
Alamat : RT1/RW1, Jl. Jend. Sudirman No.21, Rengas, Kupang, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50612
Phone: 0899-8259-545
Salah satu penyedia rental mobil terpercaya didaerah danau Rawa Pening. Mobil selalu dibersihkan saat sewa dimulai dan dicek dulu kondisi kendaraannya. Sambil nunggu dibersihkan anda bisa sambil ngopi gratis di ruang yang telah disediakan. Memiliki pelayanan yang nyaman dan ramah kepada pelanggan.
2. CV. Global Garage Media
Alamat : Rowobajul RT 03, RW.02, Sanggar, Pojoksari, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50614
Telephon : 0822-2344-4066
Salah satu jasa rental mobil yang cukup lengkap dengan menyediakan unit mobil seperti Avanza, Xenia, Brio hingga unit Hiace. Layanan rental mobil Ambarawa dengan supir yang ramah dan harga murah. Hubungi nomer diatas untuk informasi lebih lanjut.
3. Rental Mobil EL CARS
Alamat : Ds. Garung, RT.06/RW.06, Ngamin Kulon, Ngampin, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50661.
Telepon : 0856-0007-2310
Sewa mobil terbaik di daerah Ambarawa dengan unit mobil premium keluaran terbaru. Unit selalu dibersihkan dan di beri wangi wangian agar pelanggan yang pakai mobil rental selalu nyaman dan betah jalan jalan. Menyediakan layanan wedding car, antar jemput, pakai supir, jalan wisata dan masih banyak lagi.
4. Rental Mobil Bugisan
Alamat : Lodoyong, Ambarawa, Bugisari, Lodoyong, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50611.
Telepon : 0852-3300-7655
Respon layanan sangat cepat dari mulai layanan rental, kendala hingga hal hal lain. Menyediakan unit avanza, brio Xenia dan unit lain yang masih dalam pengadaan. Silahkan hubungi nomer diatas untuk informasi terkait rental mobil.
5. DivyaTrans
Alamat : Rumah dinas SD panjang 4, Kerep, Panjang, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50614>
Telepon : 0896-6906-2546.
Divya Trans siap melayani rental mobil Ambarawa, kebutuhan mobil pengantin, antar jemput tempat wisata dalam kota hingga luar kota. Semua type layanan rental ada di tempat rental mobil ini. Unit unit mobil yang disediakan keluaran tahun terbaru dan tentunya nyaman digunakan.
Rekomendasi yang mungkin anda suka : rental mobil semarang lepas kunci.
6. Chocolate Balap Rental
Alamat : Ngampin, Lingkungan, Garung, Ngampin, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50651.
Telepon : 0878-1713-4755
Layanan rental mobil 24 jam di Ambarawa paling lengkap dan harga yang terjangkau. Unit mobil disediakan keluaran tahun terbaru dengan harga yang murah. Selalu mengutamakan pelayanan yang ramah dan nyaman untuk pelanggan. Hubungi nomer diatas untuk informasi lebih lanjut terkait informasi rental mobil di Chocolate Balap Rental.
7. CTR Rental Mobil Ambarawa
Alamat : Perum serasi No.102, Tanjungsari, Kupang, Kec. Ambarawa, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah 50612.
Telepon : 0857-9969-2268
Berlokasi di daerah Tanjungsari dekat dengan dananu rawa pening membuat jas arental CTR ini sangat ramai saat weekend. Buat anda yang ingin menggunakan jasa rental mobil CTR ini, silahkan hubungi di nomer diatas ya. Menyediakan unit mobil Avanza dan Brio untuk menemani perjalanan anda.